Aparatur Dinas Kesehatan Kota Bekasi Mengucapkan Selamat Tahun Baru Islam 1445 Hijriah.
Admin Web |
10 Agustus 2023 |
Dibaca 792 kali
Aparatur Dinas Kesehatan Kota Bekasi Mengucapkan Selamat Tahun Baru Islam 1445 Hijriah.
Tahun Baru Islam merupakan perayaan yang memiliki makna lebih dari sekadar perayaan semata.
Peringatan ini memiliki makna yang penting bagi umat Muslim, karena menandai peristiwa Hijrah Nabi Muhammad SAW dari Kota Mekkah ke Madinah. Dan Hijrah memiliki arti perjuangan meninggalkan hal-hal negatif dan menuju ke arah yang lebih baik.
Mari sambut tahun baru islam dengan pengharapan yang lebih baik dari kemarin✨
#Dinkesbekasi #Dinaskesehatan
Berita Terpopuler
Jadwal Pelayanan Poli RSUD Kelas D Pondok Gede
14 September 2022 |
17230 Kali
Narkoba adalah singkatan dari narkotika dan obat/bahan berbahaya
10 Agustus 2023 |
11125 Kali
Rekrutmen Pegawai Non Aparatur Sipil Negara, BOK Dinas Kesehatan Kota Bekasi Tahun 2022
11 Februari 2022 |
5892 Kali
Pada tanggal 20 Desember diperingati hari kesetiakawanan sosial nasional
09 Januari 2023 |
4628 Kali
Informasi Covid-19