Dalam rangka hari kesehatan gigi dan mulut nasional, Persatuan dokter gigi indonesia cabang kota Bekasi menyelenggarakan acara “Sikat Gigi Bersama Anak Indonesia” di SDN Pekayon Jaya VI
Admin Web |
14 September 2022 |
Dibaca 618 kali
Senin (12/09), Dalam rangka hari kesehatan gigi dan mulut nasional, Persatuan dokter gigi indonesia cabang kota Bekasi menyelenggarakan acara “Sikat Gigi Bersama Anak Indonesia” di SDN Pekayon Jaya VI.
Acara ini di hadiri oleh ibu Wiwiek Hargono Tri Adhianto Plt Ketua TP PKK Kota Bekasi, Staf Khusus Bidang Kesehatan mewakili Kepala Dinas Kesehatan Kota Bekasi, Kepala Dinas Pendidikan Kota Bekasi, Camat Bekasi Selatan, Lurah Pekayon Jaya, Ketua TP PKK Kecamatan Bekasi Selatan, Ketua TP PKK Kelurahan Pekayon Jaya dan Kepala Puskesmas Pekayon Jaya. Acara ini berlangsung dengan lancar.
semoga adik-adik kita semakin rajin dalam menjaga kesehatan gigi dan mulu ya temandinkes.
#kegiatandinkes #dinkeskotabekasi
Berita Terpopuler
Jadwal Pelayanan Poli RSUD Kelas D Pondok Gede
14 September 2022 |
17101 Kali
Narkoba adalah singkatan dari narkotika dan obat/bahan berbahaya
10 Agustus 2023 |
10403 Kali
Rekrutmen Pegawai Non Aparatur Sipil Negara, BOK Dinas Kesehatan Kota Bekasi Tahun 2022
11 Februari 2022 |
5862 Kali
Pada tanggal 20 Desember diperingati hari kesetiakawanan sosial nasional
09 Januari 2023 |
4599 Kali
Informasi Covid-19