Dinas Kesehatan Kota Bekasi mengucapkan selamat kepada Primaya Hospital Bekasi Barat atas pencapaiannya menjadi Rumah Sakit Swasta pertama Tipe A di Kota Bekasi!
Admin Web |
30 Juli 2025 |
Dibaca 913 kali
Selamat dan Sukses!
Dinas Kesehatan Kota Bekasi mengucapkan selamat kepada Primaya Hospital Bekasi Barat atas pencapaiannya menjadi Rumah Sakit Swasta pertama Tipe A di Kota Bekasi!
Peningkatan tipe ini merupakan bukti nyata komitmen RS Primaya Barat dalam memberikan pelayanan kesehatan berkualitas tinggi, lengkap, dan profesional bagi masyarakat Kota Bekasi dan sekitarnya.
Semoga pencapaian ini menjadi motivasi untuk terus berinovasi dan menjadi mitra strategis dalam mewujudkan derajat kesehatan masyarakat yang optimal.
Salam Sehat!
#DinkesKotaBekasi #DinasKesehatan #RSPrimayaBarat #RSTipeA #BekasiSehat #PelayananBerkualitas
Berita Terpopuler
Jadwal Pelayanan Poli RSUD Kelas D Pondok Gede
14 September 2022 |
17175 Kali
Narkoba adalah singkatan dari narkotika dan obat/bahan berbahaya
10 Agustus 2023 |
10739 Kali
Rekrutmen Pegawai Non Aparatur Sipil Negara, BOK Dinas Kesehatan Kota Bekasi Tahun 2022
11 Februari 2022 |
5886 Kali
Pada tanggal 20 Desember diperingati hari kesetiakawanan sosial nasional
09 Januari 2023 |
4625 Kali
Informasi Covid-19